Search
Close this search box.

Departemen Kimia Farmasi terdiri dari dua subkelompok keilmuan utama, yaitu: Farmasi Analisis dan Sintesis dan isolasi halal drug & food additive. Kedua subkelompok tersebut difokuskan pada kajian tentang produk halal baik di obat, kosmetik maupun makanan. Sumber daya Departemen Kimia Farmasi mendukung semua rangkaian kegiatan Perkuliahan di bidang Kimia Farmasi antara lain Kimia Dasar, Biokimia, Kimia Organik I dan II, Kimia Analisis, Analisis Farmasi I dan II, Pengenalan Kimia Bahan Aditif, Analisis Kontaminan/cemaran, Analisis Produk Halal.

Fokus Penelitian :

  • Pengembangan dan validasi metode analisis halal sediaan farmasi
  • Pengembangan kit berbasis nanopartikel untuk deteksi produk halal
  • Sintesis dan isolasi halal drug & food additive berbasis bahan alam termasuk marine products

Roadmap

Image may contain: text

Staf